RENCANA
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SDK KA
REDONG
Kelas/Semester : IV/1(Satu)
Tema/Subtema/PB :Cita-Citaku /aku
dan Cita-Citaku /3
Alokasi Waktu : 7 X
35 Menit
A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
|
2. Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab,
santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
|
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
|
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam
bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak
mulia.
|
B. KOMPTENSI DASAR DAN INDIKATOR
a.
Muatan
Pelajaran : Bahasa Indonesia
v KD:
3.6
Menggali isi dan amanat puisi yang disajikan secara lisan dan tulis dengan
tujuan untuk kesenangan.
4.6
Melisankan puisi hasil karya pribadi dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang
tepat sebagai bentuk ungkapan diri.
v Indikator :
3.6.1 Menjelaskan ciri-ciri puisi secara
tepat.
4.6.1 Membuat
puisi sendiri
berdasarkan ciri-ciri
b.
Muatan
Pelajaran : PPKn
v KD :
1.3 Mensyukuri keberagaman umat
beragama di masyarakat sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa dalam konteks
Bhineka Tunggal Ika.
2.3 Bersikap toleran dalam
keberagaman umat beragama di masyarakat dalam konteks Bhinneka Tunggal Ika.
3.3 Menjelaskan manfaat keberagaman
karakteristik individu dalam kehidupan sehari-hari.
4.3Mengemukakan
manfaat keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan sehari-hari
v Indikator :
3.3.1
Mengidentifikasi keragaman kegiatan orang-orang yang ada di lingkungan
sekitar
4.3.1
Menuliskan hasil pengamatan, identifikasi keragaman kegiatan
orang-orang yang ada di lingkungan sekitar dan manfaatnya secara tepat.
c. Muatan Pembelajaran : IPS
v KD
:
3.1 Mengidentifikasi karakteristik
ruang dan pemanfaatan sumberdaya alam untuk kesejahteraan masyarakat dari
tingkat kota/kabupaten sampai tingkat provinsi.
4.1
Menyajikan hasil identifikasi karakteristik ruang dan pemanfaatan sumber daya
alam untuk kesejahteraan masyarakat dari tingkat kota/ kabupaten sampai tingkat
provinsi.
v Indikator:
3.1.1 Mengidentifikasi hubungan
karakteristik ruang dengan sumber daya alam yang ada di lingkungannya dengan
benar.
4.1.1 Melaporkan hubungan antara karakteristik ruang
dengan sumber daya alam yang ada di lingkungannya dengan tepat.
C. TUJUAN
1. Melalui kegiatan menuliskan
hasil pengamatan, siswa dapat menjelaskan hasil identifikasi keragaman kegiatan
orang-orang yang ada di lingkungan sekitar dan manfaatnya secara tepat.
2. Melalui kegiatan menuliskan
hasil pengamatan, siswa dapat menjelaskan hasil identifikasi keragaman kegiatan
orang-orang yang ada di lingkungan sekitar dan manfaatnya secara tepat.
3. Melalui kegiatan mengamati,
siswa dapat menjelaskan ciri-ciri puisi secara tepat.
4. Melalui kegiatan membuat puisi
sendiri, siswa mampu menggunakan hasil pengamatannya tentang ciri-ciri puisi
secara tepat.
5. Melalui kegiatan melakukan
pengamatan dan berdiskusi dalam kelompok, siswa dapat mengidentifikasi hubungan
karakteristik ruang dengan sumber daya alam yang ada di lingkungannya dengan
benar.
6. Melalui kegiatan menuangkan
hasil diskusi dalam bentuk laporan, siswa dapat melaporkan hubungan antara
karakteristik ruang dengan sumber daya alam yang ada di lingkungannya dengan
tepat.
D. MATERI PEMBELAJARAN
·
Ciri-ciri puisi.
·
Keragaman kegiatan orang-orang
yang ada di lingkungan sekitar
·
karakteristik ruang dengan sumber daya alam yang ada di
lingkungannya dengan tepat.
E. PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Saintifik
Metode
Pembelajaran : Tanya jawab, Diskusi,
Penugasan
F. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN
Model Pembelajaran
Kooperatif
Kegiatan
|
Deskripsi
Kegiatan
|
Alokasi
Waktu
|
Pendahuluan
|
·
Menyapa siswa
·
Presensi
·
Siswa mendengarkan penjelasan guru mengenai tujuan pembelajaran
·
Guru bersama dengan siswa
membaca dialog pembuka yang disajikan pada Buku Siswa, guru memberikan
penekanan pada topik pembicaraan tentang seorang anak muda yang berhasil.
·
Siswa mencermati bacaan
“Peternak Muda dari Malang”.
·
Guru mengaitkan isi bacaan
tersebut dengan judul tema.
·
Guru meminta siswa untuk
mencari nilai-nilai yang dapat mereka petik dari bacaan tersebut.
·
Siswa diberi kesempatan untuk
memberikan komentar tentang tokoh yang diangkat pada bacaan tersebut, guru
menanyakan kepada siswa upaya-upaya yang bisa dilakukan oleh siswa supaya
bisa menjadi tokoh yang sukses pada bacaan.
·
Siswa dibagi dalam beberapa kelompok, setiap kelompok terdiri
atas 5 orang
|
15 Menit
|
Kegiatan
Inti
|
· Siswa
mengamati gambar yang disajikan di Buku Siswa, guru membimbing siswa untuk
melihat perbedaan pada gambar dari segi pekerjaan yang dilakukan.
· Guru
mengaitkan diskusi ini dengan judul tema dan mendorong rasa ingin tahu siswa
tentang keragaman kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat di sekitar mereka.
· Guru meminta siswa untuk memberikan pendapat mereka tentang gambar
yang mereka amati, secara individu siswa menuliskan hasil pengamatan mereka
dalam kolom yang disediakan/pada buku catatan mereka.
· Guru membimbing diskusi kelas untuk mengaitkan gambar yang siswa amati
dengan keragaman kegiatan orang-orang yang ada di lingkungan sekitar dan
manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk
memahamkan kepada siswa tentang keragaman kegiatan dalam masyarakat
· Guru meneruskan kegiatan dengan memberikan beberapa pertanyaan pancingan yang berkaitan dengan lingkungan sekitar mereka, khususnya tentang sumber daya alam yang berupa buah dan sayur.
·
Guru memimpin diskusi dan memberikan penjelasan tentang kondisi
lingkungan yang dibutuhkan oleh tanaman untuk tumbuh dengan subur. Dari hasildis kusi dan penjelasan guru, siswa membuat peta konsep yang menjelaskan tentang lingkungan yang sesuai agar tanaman dapat tumbuh subur.Kegiatan ini digunakan untuk memberikan pemahaman kepada siswa tentang hubungan karakteristik ruang dengansum berday aalam yang
ada di lingkungannya (IPSKD3.1)
·
Kegiatanpembelajarandilanjutkandengan diskusi yang
dipimpin oleh guru tentang macam-macam sumber daya alam(dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui). Siswa mengamati beberapa gambar yang
disajikan di Buku Siswa, guru memberikan beberapa pertanyaan yang terkait dengan gambardan sumber daya alam (usaha apa yang
dilakukan oleh manusia untuk mengelola SDA dan memanfaatkannya)
·
Siswa dalam kelompok berdiskusi untuk mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
·
Penugasan tersebut merupakan kegiatan perpaduan PPKn dan IPS, dimana siswa diminta untuk mengidentifikasi kondisi lingkungan tempat hidupnya, potensi sumber daya dan jenisjenis pencaharian/pekerjaan penduduk.
·
Siswa mengolah hasil diskusi kelompoknya dalam bentuk laporan yang
berupa table dan menuliskan kesimpulannya.
·
Siswa mencoba mencari tahuapakah perbedaan/keragaman yang mereka temukan dalam masyarakat juga dapat ditemukan dalam kelas mereka.
·
Secara berpasangan siswasaling bertanya tentang cita-citadan manfaatnya bagi kehidupan disekitarnya.
·
Secara bersama-sama dalam diskusi kelas, siswa mendata cita-cita teman sekelas dan manfaatnya bagil ingkungan tempat tinggalnya.
·
Siswa mencermati teks puisi dengan judul “Hidupku Penuh Warna”. Guru
menggunakan kegiatan ini untuk mengukur pengetahuan siswa tentang isi puisi dan keterampilan siswa dalam mengidentifikasikan ciri-ciri puisi.
· Siswa menjawab pertanyaan yang
disediakan pada Buku Siswa.
|
215 Menit
|
Penutup
|
·
Hasil kerja kelompok diberi skor oleh guru
·
Kelompok mendapat predikat berdasarkan skor yang diperoleh
·
Kelompok mendapatkan penghargaan dari guru
|
15 Menit
|
G. TEKNIK PENILAIAN
·
PenugasanTerpadu(LaporanHasil DiskusiKelompok)
·
Bentuk penilaian: Penugasan
·
InstrumenPenilaian: Rubrik
Tujuan Kegiatan Penilaian:
·
Mengukur pemahaman dan keterampilan siswa dalam menjelaskan keberagaman kegiatanya ditemukan dalam kehidupan masyarakat.
·
Mengukur pemahaman dan keterampilan siswa dalam melaporkan tentang hubungan karakteristik ruang dengan sumber daya alam.
Rubrikpenilaianlaporanhasildiskusikelompokdanmembuatkesimpulan
1.
PPKnKD3.3 dan4.3 dan IPSKD3.1dan4.1
Kriteria
|
SangatBaik
|
Baik
|
Cukup
|
Perlu
Pendampingan
|
4
|
3
|
2
|
1
|
|
Kemampuan melaporkan hasil diskusi dalam bentuk tabel
|
Siswa mengisi tabel dengan
lengkap dan
Tepat sesuai hasil diskusi.
|
Siswa mengisi tabel dengan
lengkap tetapi kurangtepat.
|
Dalam mengisi tabel, adakolom pada table yang tidak diisi oleh siswa atau ada jawaban yang tidaktepat.
|
Siswahanya
mengisi satu kolom pada tabel dan jawaban tidak tepat.
|
Kemampuan menuliskan kesimpulan
|
Siswamenuliskan
kesimpulan dengan mengaitkan antara kondisi lingkungan
hidup,potensi
sumber daya alam, danjenis
mata pencaharian penduduknya denganbenar.
|
Siswamenuliskan
kesimpulan dengan mengaitkan
Kondisi lingkungan hidup dengan potensi sumber daya alam dan jenis mata pencaharian penduduknya, tetapi kaitan tidak terlihat jelas.
|
Siswamenuliskan
kesimpulan dengan mengaitkan antara kondisi lingkungan hidup dengan salah
Satu dari potensi sumber daya alam atau jenis
Mata pencaharian penduduknya.
|
Siswa menuliskan kesimpulan tanpa
mengaitkan
Sama sekali antara kondisi lingkungan hidup dengan potensi sumber daya
alam dan jenis mata pencaharian penduduknya.
|
2.
Bahasa Indonesia
(penilaian pengetahuan)
NO
|
NAMA SISWA
|
NILAI
|
KETERANGAN
|
1
|
|||
2
|
|||
3
|
|||
4
|
|||
5
|
Penilaian
(skoring): total nilai siswa x 10
total
nilai maksimal
H. Media, Alat, dan Sumber
Pembelajaran
·
BukuTeks,
·
Gambar hewan dantum-buhan,
·
Gambar berbagai profesi di lingkungan sekitar,
·
contoh-contoh puisi, lingkungan sekitar
MENGETAHUI
KEPALA SEKOLAH GURU KELAS IVB
SIPRIANUS DAHUR,
S.Pd SALESTINA
JERIA,S.Pd
NIP :
19621231198407 1 024 NIP
:
LAMPIRAN
a. Soal
Pengetahuan PPKn
1. Sebutkan 4 jenis hewan ternak
yang dapat memenuhi kebutuhan hidup di lingkungan sekitar tempat tinggal
kalian!
Perhatikanlah
gambar-gambar berikut!
2.
Keahlian apa saja yang dibutuhkan agar usaha peternakan dapat
menghasilkan hewan
ternak yang berkualitas?
3.
Selain beternak, kegiatan pertanian
merupakan kegiatan yang paling banyak dilakukan masyarakat Indonesia .Di lingkungan seperti apakah
sayuran brokoli, wortel, dan kol dapat tumbuh dengan subur?
4.
Buatlah
peta konsep tentang lingkungan yang sesuai agar tanaman dapat tumbuh subur.!
5.
Kegiatan apa saja yang dilakukan untuk mendukung tanaman
brokoli dan kol dapat tumbuh dengan subur?
2. Penilaian
Pengetahuan PPKn (Keragaman
kegiatan di lingkungan sekitar)
3.
b. Soal IPS
1.
Di antara lingkungan-lingkungan berikut, termasuk
lingkungan apakah daerah tempat tinggalmu?
1) Pegunungan
2) Pantai
3) Lainnya (tuliskan menurut
pengamatanmu)
2.
Tuliskan potensi sumber daya alam yang ada di daerahmu!
3. Mata
pencaharian (pekerjaan) penduduk di sekitar tempat tinggalmu!
4.
Buatlah kesimpulan hasil diskusimu dengan menjawab pertanyaan berikut!
a.
Apakah potensi sumber daya alam yang ada di daerahmu sesuai dengan
lingkungannya?
b.
Apakah mata pencaharian atau pekerjaan penduduk di sekitarmu sesuai dengan
lingkungannya?
3. Penilaian Pengetahuan IPS (Hubungan karakteristik ruang
dengan SDA yang ada di lingkungannya)
|
|||||
NO.
|
NAMA SISWA
|
NILAI
|
KETERANGAN
|
||
1
|
KLARITA
DELVI JEMUMUT
|
||||
2
|
MORETNO
MORIS GARUT
|
||||
3
|
MARIA
GORETI ALVI J. LESING
|
||||
4
|
MARIA
SINTIA DELA DIDIK
|
||||
5
|
MORISTIANUS
ODUR
|
||||
6
|
MARIA
GRESIANI
|
||||
7
|
MARIA
VIANI JELIMAT
|
||||
8
|
PIUS
AGUSTINO KADIN
|
||||
9
|
MARIA
GRACIA MALUS
|
||||
10
|
OKTAVIANI
ELTARI SELINA
|
||||
11
|
HENDRIKUS
SUSO PANTURA
|
||||
12
|
LORENSIUS JOINAT
JEMATU
|
||||
13
|
MARIA I. T
ARIANI
|
||||
14
|
MARIA K. Y.
JANGGUR
|
||||
15
|
MARIA N.
LANTARA NONI
|
||||
16
|
MARIA
TARIANA UBA
|
||||
17
|
MARIA
YASINTA IRMA WATI
|
||||
18
|
MATILDI
AULINI EDOR
|
||||
19
|
OKTAVIANO
RADO TAMUR
|
||||
20
|
OKTAVIANUS
DEFRI RABUT
|
||||
21
|
OKTAVIANUS
RENO PARUT
|
||||
22
|
PAULUS
DELONTRIO PRANATA
|
||||
23
|
PREMIANUS
JEHAUT
|
||||
24
|
RAFLINA
ANSARI BARUK
|
||||
25
|
RIKARDO
BENEDIKTUS BENCANG
|
||||
26
|
SALESTINUS
JOINAL FAJAR
|
||||
27
|
SISILIA
TAMA P. MARDIM MAWATO
|
||||
28
|
FRANSISKUS
NELO BAGUS
|
||||
29
|
FREDERIK
REYHANTIANO
|
||||
30
|
FITRIANUS ALDO WEGOR
|
||||
31
|
LAURENSIA
AIREN NDAGUNG
|
||||
Soal Bahasa
Indonesia
Hidupku Penuh Warna
Karya:
D. Karitas
Bukit-bukit
itu membiru dari jauh
Laut itu pun membiru dari jauh
Mereka
terlihat sama
Walaupun
berbeda
Keduanya indah
Keduanya
memesona
Walaupun
berbeda
Keduanya tak
terpisah
Aku, kamu, dan kalian
Cita-cita kita mungkin berbeda
Bukan siapa yang berlebihan
Tapi kita akan bersama meraihnya
Hidupku penuh warna
Seperti pelangi di bawah
langit
Berbeda itu indah
Yang membuat kita
bersyukur pada Ilahi
1.
Apakah judul puisi tersebut? Siapakah pengarangnya?
2.
Apakah yang kamu bayangkan ketika kamu membaca judul
puisi tersebut?
3.
Menurutmu, apakah isi puisi
tersebut?
4.
Berapakah jumlah bait dalam puisi tersebut?
5.
Berapakah jumlah baris di setiap
baitnya?
6.
Tentukanlah rima setiap bait pada
puisi tersebut!
3.
Penilaian
Pengetahuan Bahasa Indonesia (ciri-ciri Puisi)
NO.
|
NAMA SISWA
|
NILAI
|
KETERANGAN
|
1
|
KLARITA DELVI JEMUMUT
|
||
2
|
MORETNO MORIS GARUT
|
||
3
|
MARIA GORETI ALVI J.
LESING
|
||
4
|
MARIA SINTIA DELA
DIDIK
|
||
5
|
MORISTIANUS ODUR
|
||
6
|
MARIA GRESIANI
|
||
7
|
MARIA VIANI JELIMAT
|
||
8
|
PIUS AGUSTINO KADIN
|
||
9
|
MARIA GRACIA MALUS
|
||
10
|
OKTAVIANI ELTARI SELINA
|
||
11
|
HENDRIKUS SUSO
PANTURA
|
||
12
|
LORENSIUS JOINAT
JEMATU
|
||
13
|
MARIA INES THERESIA
ARIANI
|
||
14
|
MARIA KRISTIANI Y.
JANGGUR
|
||
15
|
MARIA NOFRI LANTARA
NONI
|
||
16
|
MARIA TARIANA UBA
|
||
17
|
MARIA YASINTA IRMA
WATI
|
||
18
|
MATILDI AULINI EDOR
|
||
19
|
OKTAVIANO RADO
TAMUR
|
||
20
|
OKTAVIANUS DEFRI
RABUT
|
||
21
|
OKTAVIANUS RENO
PARUT
|
||
22
|
PAULUS DELONTRIO
PRANATA
|
||
23
|
PREMIANUS JEHAUT
|
||
24
|
RAFLINA ANSARI
BARUK
|
||
25
|
RIKARDO BENEDIKTUS
BENCANG
|
||
26
|
SALESTINUS JOINAL
FAJAR
|
||
27
|
SISILIA TAMA P.
MARDIM MAWATO
|
||
28
|
FRANSISKUS NELO
BAGUS
|
||
29
|
FREDERIK
REYHANTIANO
|
||
30
|
FITRIANUS ALDO WEGOR
|
||
31
|
LAURENSIA AIREN
NDAGUNG
|
Soal keterampilan PPKn
Identifikasikan
jenis-jenis kegiatan yang ada di lingkungan sekitar tempat tinggal kalian
masing-masing!
1. Penilaian
Keterampilan (Rubrik) PPKn
(Mengidentifikasikan keragaman kegiatan di lingkungan
sekitar).
|
Soal keterampilan
IPS
1.
Tulislah hubungan antara ruang dan SDA yag ada di
Lingkungan tempat tinggalmu! Buatlah dalam bentuk tabel!
|
Soal keterampilan Bahasa Indonesia
1.
Buatlah sebuah puisi sesuai dengan cita-cita kalian masing-masing!
2. Penilaian
Keterampilan (Rubrik) Bahasa Indonesia
(Membuat Puisi).
|
No comments:
Post a Comment